Konten [Tampil]
Produk Toyota - Semua orang mengenal produk mobil brand Toyota, untuk wilayah Asia tentu sangat akrab di telinga kita. Toyota menjadi perusahan mobil yang laris di pasaran dan memiliki kualitas yang baik dan bandel dengan ketersediaan service dan spare part yang mudah dijumpai. Adakah anda mengetahui perkembangan produk Toyota saat ini ? Apakah masih fokus dalam pengembangan di sektor otomotif saat ini saja, pengembangan inovatif tentu sangat cepat sampai sudah ada robot yang diciptakan oleh Toyota. Baca sampai selesai sobat.
![]() |
Pengembangan Robot dari Toyota |
www.marchelloka.com - Kita kupas yang paling menarik dulu ini, yakni hadirnya sebuah robot yang bisa mengikuti gerakan sang pengguna di meja yang telah di sediakan. Dengan kemampuan robot yang bisa disetir dengan user manusia langsung ini dapat dimanfaatkan untuk pekerjaan kita.
Perkembangan teknologi saat ini mamang sangat cepat sehingga nantinya di masa yang akan datang kita sebagai manusia bakalan diringankan, salah satunya dengan hadirnya robot ini. Anda dapat duduk di meja yang sangat nyaman dan mengakses dengan mudah robot ini. bagi yang penasaran bisa simak video di bawah ini.
![]() |
Toyota E-pallete |
Toyota E-Palette, mungkin mobil mobil seperti ini di negara kita belum ada, masih berada di jepang termasuk Toyota I-Road yang beroda tiga yang melaju tanpa menggunakan bahan bakar minyak. Uji coba juga sudah dilakukan di Tokyo Jepang yang bisa Anda saksikan di media Youtube.
Demikian berita seputar kemajuan otomotif yang dapat kita ikuti terus laju perkembangan masa kini, ikuti banyak informasi up to date dari marchelloka.com. Jangan lupa untuk share ke sosial media agar tim menjadi selalu semangat untuk menghadirkan konten konten berkualitas. "SALAM OTOMOTIF"
Pencarian Terkait :
#robot toyota
#marchelloka
#mobil toyota listrik
0 Response to "Mobil Anda Toyota ? Jelajahi Produk Apa Saja Garapan Toyota, Robot dan Bus Listrik, Toyota i Road sudah hadirrrrr"
Post a Comment