11 Daftar Negara Mobil Setir Kanan dan Setir Kiri, Apakah Anda sudah Tahu Sobat, biar tidak kaget ketika Holliday

Konten [Tampil]

Negara Setir kanan dan Setir Kiri - Sobat otomotif tentunya kita sudah tahu bahwa di Indonesia bila mengemudikan kendaraan menggunakan setir kanan dari jaman kita lahir. Namun ketika kita bertamasya atau singgah ke negara lain akan Anda temui salah satu perbedaan yang mana kendaraan menggunakan setir kiri. Tentu hal ini tidaklah mudah bagi Anda yang sudah terbiasa memindahkan transmisi menggunakan tangan kiri. Apakah Anda sudah pernah mencoba setir kiri sobat ?

Automotive friends, of course, we already know that in Indonesia, when driving a vehicle using the right steering wheel from the time we were born. But when we go on an excursion or stop by another country you will encounter one of the differences where the vehicle uses the left steering wheel. Of course this is not easy for those of you who are used to moving the transmission using your left hand. Have you ever tried the left steering wheel buddy?

Negara Setir kanan dan Setir kiri
Negara Setir kanan dan Setir kiri

www.marchelloka.com - Setiap kita mengupas mobil yang ada di laman ini maka kebanyakan produsen akan menciptakan mobil dengan setir kiri, Namun untuk mobil mobil yang kita temui di negara Indonesia pihak pabrikan telah mengubah posisi mengemudi ke arah kanan. Tentu hal ini memiliki alasan dari mana asal mulanya sobat. Perlulah kita cari tahu dan siapa sajakah yang sama degan Indonesia ?

Secara sederhana setir kanan yakni Indonesia, Inggris, Australia, Jepang, Sigapura dan Malysia nah negara negara ini pasti memiliki keterkaitan dengan pola penjajahan pada masa lalu negara ini.  Sedangkan untuk wilayah negara Amerika dan mayoritas Eropa menggunakan setir kiri

Baca Juga : 5 Harga mobil sedan 50 jutaan Saat ini. Yuk kepoin

Every time we peel the car on this page, most manufacturers will create a car with a left steering wheel, but for cars that we encounter in Indonesia, the manufacturer has changed the driving position to the right. Of course this has a reason for where it came from, buddy. Do we need to find out and who are the same as Indonesia?

In simple terms, the right steering wheel, namely Indonesia, England, Australia, Japan, Sigapura and Malysia, now this country must have a connection with the colonial pattern in the past of this country.  As for the territory of the American country and the majority of Europe, it uses the left steering wheel

Tidak jauh beda bahwa di Indonesia ini memang dipengaruhi oleh masa penjajahan Belanda dan Inggris pada masa lalu dan menerapkan di Indonesia untuk berkendara pada lajur kiri. Dari hal ini lah mendasari transportasi di Indonesia mengguankan lajur pada masa lampau

Menengok sejarahnya yakni pada masa Belanda yang pertama datang pada tahun 1596 pernah memperkanalkan setir sisi kanan kepada masyarakat Hindia Belanda saat itu. Namun ketika sang Napoleon dari perancis menjajah negara Belanda langsung mengubah kebijakan haluan yakni setir kiri. namun tidak sampai negara Hindia Belanda ikut bergeser lantaran hal tersebut. 

It is not much different that in Indonesia this is indeed influenced by the Dutch and British colonial period in the past and applies in Indonesia to drive in the left lane. From this, it underlies transportation in Indonesia using lanes in the past

Looking at its history, namely during the Dutch era, which first came in 1596, it once passed the right side steering wheel to the people of the Dutch East Indies at that time. However, when Napoleon from France colonized the Netherlands, he immediately changed the direction policy, namely the left steering wheel. however, it was not until the Dutch East Indies also shifted because of this. 

Setelah masa penjajahan Belanda lanjut dengan Jepang yang menerapkan setir kanan dengan haluan kiri sehingga berlaku sampai sekarang. Hal ini menjadikan para perusahaan otomotif harus mengubah setir bila di target negara dengan setir kanan. 

Terkait dengan penggunaan setir kanan di Inggris, diketahui berkaitan dengan kebiasaan ketika Inggris berada di bawah kekuasaan Romawi. "Hampir semua orang melakukan aktivitas dengan tanan kanan. Mereka biasanya mengendalikan kuda dengan tangan kiri dan membawa senjata dengan tangan kanan.

 Posisi ideal untuk bertempur," jelas Stephen Laing, kurator di Museum Transportasi Inggris di Warwickshire dikutip dari BBC. "Tentara Romawi berbaris di sisi kiri jalan dan konvensi ini berlaku (di Inggris) hingga sekarang," tambahnya.

After the Dutch colonial period, the Japanese implemented the right steering wheel with the left bow so that it is valid until now. This makes automotive companies have to change the steering wheel when targeted by the country with the right steering wheel. 

Related to the use of the right steering wheel in England, it is known to relate to the custom when Britain was under Roman rule. "Almost everyone does activities with the right tanan. They usually control horses with their left hands and carry weapons with their right hands.

The ideal position for combat," explained Stephen Laing, curator at the British Museum of Transport in Warwickshire quoted by the BBC. "Roman soldiers marched on the left side of the road and this convention is in force (in Britain) until now," he added.

Ini Sejarahnya Dahulu semasa perang, ksatria di Kerajaan Inggris memiliki kebiasaan menggunakan kereta perang. Saat berperang, mereka beradu pedang dengan musuhnya yang berada di sebelah kanan. Hal ini karena biasanya orang menggenggam pedang menggunakan tangan kanan. Kemudian, kebiasaan ini pun juga berimbas hingga sekarang, di mana posisi setir letaknya di sebelah kanan.

Sedangkan posisi setir di sebelah kiri diketahui berawal pada akhir 1700-an, di mana kusir di Perancis dan Amerika Serikat mengangkut hasil pertanian dengan menggunakan kereta kuda. Karena tidak memiliki kursi pengemudi, kusir yang mengemudikan duduk di bagian belakang, di sebelah kiri kuda. Tujuannya adalah agar tangan kusir tetap bisa dipergunakan untuk memegang cemeti dan mencambuk kuda. 

Mustang 2.3 L Ecoboost
Mustang 2.3 L Ecoboost

This is History Back in the war, knights in the British Empire had a habit of using war chariots. When fighting, they fight swords with their enemies on the right. This is because usually people grasp the sword using their right hand. Then, this habit also has an impact until now, where the position of the steering wheel is located on the right.

Meanwhile, the position of the steering wheel on the left is known to date back to the late 1700s, where coachmen in France and the United States transported agricultural products using horse-drawn carriages. Not having a driver's seat, the driving coachman sat in the back, to the left of the horse. The goal is that the coachman's hand can still be used to hold the cemeti and whip the horse. 

Secara otomatis, kusir yang duduk di sebelah kiri menginginkan orang lain untuk lewat di sebelah kiri juga. Itu sebabnya mobil dan kendaraan lain di sana sampai sekarang tetap menggunakan setir di sisi kiri. Negara-negara di Asia Tenggara kebanyakan menggunakan setir kanan karena sebagian besar pernah dijajah Inggris.

Automatically, the coachman sitting on the left wants others to pass on the left as well. That's why cars and other vehicles there until now have remained on the steering wheel on the left side. Countries in Southeast Asia mostly use the right steering wheel because most of it was once colonized by the British.

List of ASEAN countries that use the right and left steering wheel Citing information, ASEAN countries that use the right steering wheel are: 

 Daftar negara ASEAN yang menggunakan setir kanan dan kiri Mengutip informasi , negara-negara ASEAN yang menggunakan setir kanan adalah: 

  • Indonesia 
  • Malaysia 
  • Singapura 
  • Brunei Darussalam 
  • Thailand 
  • Timor Leste 
Sedangkan negara-negara yang menggunakan setir kiri adalah: 

  • Kamboja 
  • Myanmar
  • Laos 
  • Vietnam 
  • Filipina 

Jangan lupa share artikel menarik ini ke orang lain sobat, baik teman saudara atau mitra kerja Anda siapa tahu memang sedang mencari informasi diatas. Baik melalui akun media sosial Anda, Facebook, Twitter maupun pesan Whatsapp melalui tombol share yang sudah disediakan. Selalu jaga diri jaga keselamatan dan kesehatan Anda dan keluarga tetap"SALAM OTOMOTIF"

Pencarian Terkait :

#mobil terbaru 2023

#mobil sedan terbaru



Jangan sampai ketinggalan postingan-postingan terbaik dari 11 Daftar Negara Mobil Setir Kanan dan Setir Kiri, Apakah Anda sudah Tahu Sobat, biar tidak kaget ketika Holliday. Berlangganan melalui email sekarang juga:

BACA JUGA LAINNYA:

0 Response to "11 Daftar Negara Mobil Setir Kanan dan Setir Kiri, Apakah Anda sudah Tahu Sobat, biar tidak kaget ketika Holliday"

Post a Comment